"Yang pasti bersyukur dan sangat senang dengan pemanggilan perdana saya di timnas Indonesia," kata Wahyu Prasetyo.
"Saya sendiri akan mengambil ilmu sebanyak-banyaknya serta berusaha untuk maksimal baik di latihan dan bertanding saat diberi kesempatan oleh pelatih," ujarnya.
Head-to-head timnas Indonesia vs Turkmenistan:
31 Maret 2004 - Turkmenistan vs Indonesia (1-3) Kualifikasi Piala Dunia
17 November 2004 - Indonesia vs Turkmenistan (3-1) Kualifikasi Piala Dunia
23 Juli 2011 - Turkmenistan vs Indonesia (1-1) Kualifikasi Piala Dunia
28 Juli 2011 - Indonesia vs Turkmenistan (4-3) Kualifikasi Piala Dunia
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | 11v11.com |
Komentar