Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perwakilan FIFA Puji Langkah dan Tekad Indonesia Kembangkan Sepak Bola Wanita

By Wila Wildayanti - Senin, 4 September 2023 | 06:45 WIB
Para pemain sepak bola wanita usia 12 tahun menerima penghargaan juara kelompok usia U-12 dalam turnamen MilkLife Soccer Challenge, SD 2 Rendeng, Kudus, Jawa Tengah, Minggu (3/9/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Para pemain sepak bola wanita usia 12 tahun menerima penghargaan juara kelompok usia U-12 dalam turnamen MilkLife Soccer Challenge, SD 2 Rendeng, Kudus, Jawa Tengah, Minggu (3/9/2023).

Director FIFA Women Football Asia Simon Antoine Toselli (kiri) saat memberikan keterangan kepada awak media, di Supersoccer Arena, Kudus, Jawa Tengah, Minggu (3/9/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Director FIFA Women Football Asia Simon Antoine Toselli (kiri) saat memberikan keterangan kepada awak media, di Supersoccer Arena, Kudus, Jawa Tengah, Minggu (3/9/2023).

Lebih lanjut, Toselli bahkan mengatakan setelah melihat turnamen MilkLife Soccer Challenge hingga peresmian stadion, dia mengakui bahwa sepak bola wanita memiliki masa depan yang cerah.

Apalagi ada Presiden Director Djarum Foundation, Victor Rachmat Hartono, yang membangun dan bertekad menggerakkan ekosistem sepak bola wanita dari tingkat pelajar dengan memiliki target bagus.

Bos Djarum Foundation itu memiliki target untuk bisa membawa sepak bola wanita Indonesia lebih maju.

Baca Juga: Tak Terwujud Lawan Persija, Persib Bandung Terus Berburu Gol ke-1000

Diharapkan Timnas Wanita Indonesia nantinya bisa tampil hingga ke Piala Dunia.

Impian itu bukan sekadar target.

Dengan ambisi besar itu, Djarum Foundation tersebut telah menunjukkan langkah-langkahnya dengan menggelar turnamen usia diri.

Setelah sukses penyelenggaraan kali ini, MilkLife Soccer Challenge 2023 direncanakan bakal berlangsung ke batch 3 yang bakal bergulir pada akhir tahun.

Melihat situasi ini, FIFA memuji keseriusan Indoensia mengembangkan sepak bola wanita.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Jadi Agen Dadakan, Bantu Rekrut Titisan Lionel Messi yang Gagal ke Al Nassr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X