Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2023 - Motivasi Lolos Olimpiade Jadi Penyemangat Praveen/Melati Permalukan Wakil Tuan Rumah

By Delia Mustikasari - Selasa, 5 September 2023 | 16:15 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, pada babak pertama China Open 2023 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, pada babak pertama China Open 2023 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023).

"Kami mencoba tidak terpengaruh dengan hal-hal seperti itu. Kami termotivasi ingin lolos Olimpiade, itu yang membuat kami ingin selalu menampilkan yang maksimal," ucap Praveen.

Pada gim kedua, Praveen/Melati tidak bermain seperti gim pertama. Start mereka tidak terlalu bagus.

Pengembalian mereka mudah dibaca lawan. Melati terus-menerus dicecar, dihujani smes bertubi-tubi hingga pertahanannya roboh.

Kesalahan sendiri juga banyak dilakukan. Membuat wakil Merah Putih itu tertinggal cukup jauh 8-16.

Meski sempat mengejar sampai 12-18, gim kedua harus rela direbut lawan dengan kedudukan 12-21.

Pada gim ketiga, Praveen/Melati sebenarnya masih sempat mempertahankan performa dengan tetap mengimbangi sampai 7-7.

Kedudukan terus berlangsung imbang sampai 10-10 sampai 12-12.

Praveen/Melati berusaha menempel ketat perolehan angka lawan. Variasi servis juga mereka lakukan.

Baca Juga: China Open 2023 - Taklukkan Ganda Campuran Taiwan, Dejan/Gloria Akan Jumpai Wakil China Nomor 1 Dunia Lagi

Praveen/Melati berhasil berbalik memimpin 14-12. Mereka berhasil terus menekan dan memanfaatkan momentum hingga menyentuh angka 21 lebih dulu.

"Kami akui dari sisi hasil, tahun ini kami belum ada yang menonjol, tetapi secara perkembangan kami mencoba meningkatkan dari pertandingan ke pertandingan," kata Melati.

"Sejauh ini progress-nya positif. Tidak mudah memang kembali ke level atas, tetapi kami mau coba terus," ujar Melati.

Pada babak kedua China Open 2023, Praveen/Melati sudah ditunggu wakil Malaysia, Tan Kian Meng/Lai Pei Jing.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X