Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Setelah 2 Dekade Langganan Masuk, Nama Ronaldo Hilang di Nominasi Ballon d'Or 2023

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 7 September 2023 | 09:10 WIB
Cristiano Ronaldo capai 850 gol, Al Nassr menggila di Liga Arab Saudi usai menggilas Al Hazm di Stadion King Abdullah Sports City (2/9/2023).
FAYEZ NURELDINE/AFP
Cristiano Ronaldo capai 850 gol, Al Nassr menggila di Liga Arab Saudi usai menggilas Al Hazm di Stadion King Abdullah Sports City (2/9/2023).

Penyerang asal Norwegia tersebut menjadi salah satu aktor di balik kesuksesan The Citizens memenangkan treble winner pada musim 2022-2023.

Lalu bagaimana dengan Cristiano Ronaldo?

Rival terhebat sepanjang masa dari Messi tersebut kerap saling sikut perihal penghargaan Ballon d'Or.

Namun, nama Cristiano Ronaldo rupa-rupanya tidak tercantum bahkan "hilang" dari daftar nominasi Ballon d'Or 2023.

Dikutip BolaSport.com dari ESPN, ini menjadi pertama kalinya bagi CR7 dalam 20 tahun namanya tidak masuk dalam nominasi Ballon d'Or.

Baca Juga: Punya Visi Bermain Kelewat Hebat, Gelandang Sempurna Real Madrid Harusnya Punya Ballon d'Or Sebanyak Cristiano Ronaldo

Sejak kemunculannya di 2003 bersama Man United, megabintang asal Portugal tersebut tak pernah absen untuk masuk di dalam daftar nominasi Ballon d'Or.

Bahkan Ronaldo menjadi pesepak bola dengan nominasi terbanyak sepanjang sejarah untuk trofi Bola Emas tersebut.

Bintang klub Liga Arab Saudi, Al Nassr itu, telah masuk sebanyak 18 kali.

Unggul dua periode dari rivalnya, Messi, yang baru dinominasikan sebanyak 16 kali.


REKOMENDASI HARI INI

Arema FC Bangga Kirim 2 Pemain ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136