Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2023 - Kurang Beruntung dan Nge-blank, Praveen/Melati Mati Kutu di Tangan Ganda Malaysia

By Agung Kurniawan - Kamis, 7 September 2023 | 15:00 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, pada babak pertama China Open 2023 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, pada babak pertama China Open 2023 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China, Selasa (5/9/2023).

BOLASPORT.COM - Ganda Campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti mengutarakan kesan usai menjalani babak kedua China Open 2023.

Laga 16 besar China Open 2023 hari ini, Kamis (7/9/2023) dijalani Praveen/Melati dengan bersua wakil Malaysia Tan Kian Meng/Lai Pei Jing.

Pertandingan yang dilangsungkan di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, China itu berakhir mengecewakan untuk Praveen/Melati.

Pasangan yang bernaung di bawah panji PB Djarum tersebut harus tumbang usai tampil tiga gim dengan skor akhir 21-18, 19-21, 12-21.

Kekalahan ini jelas menodai rekor pertemuan sempurna yang dibukukan Praveen/Melati saat berjumpa Tan/Lai.

Kini, ganda campuran peringkat ke-26 dunia itu menorehkan satu kekalahan dari total tiga pertemuan yang telah terjadi.

Usai tampil gemilang pada gim pertama, Praveen/Melati dibuat kewalahan oleh pasangan ranking ke-23 dunia tersebut.

Mereka bahkan tidak sekalipun mampu menyaingi perolehan angka Tan/Lai di sepanjang gim kedua.

Ancaman Praveen/Melati sempat terlihat pada akhir gim kedua di mana mereka sempat memangkas margin point menjadi satu angka saja.

Baca Juga: China Open 2023 - Nasib Ngenes Pawang Gregoria, Menangi Gim Pertama Lalu Ambyar dengan Skor Afrika


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Man City Dibantai Tottenham, Pep Guardiola Catat Rekor Paling Memalukan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X