Jumlah gol tersebut membuat Juninho sampai saat ini masih memegang rekor sebagai raja tendangan bebas dunia.
Adapun Pele, legenda dari timnas Brasil tersebut berada di peringkat kedua di bawah Juninho.
Dirinya tercatat melesakkan 70 gol dari situasi perekik sepanjang kariernya.
Di luar itu, dengan satu golnya ke gawang Ekuador maka Messi kini mengumpulkan 104 gol bersama timnas Argentina.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Sportsbrief.com |
Komentar