Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil China Open 2023 - Keganasan Pawang Ganda Putra Indonesia Berlanjut, Fikri/Bagas Dihadang Juara Dunia

By Nestri Y - Jumat, 8 September 2023 | 20:43 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, pada babak kedua China Open 2023 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, Kamis (7/9/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, pada babak kedua China Open 2023 di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou, Kamis (7/9/2023).

Sayangnya kesalahan antisipasi pukulan dilakukan mereka di reli-reli berikutnya hingga nyaris terkejar 11-9.

Setelah interval, penampilan Fikri/Bagas kembali inkonsisten.

Mereka banyak melakukan kesalahan sendiri.

Rata-rata karena pukulan yang melebar.

Dari unggul 14 duluan, mereka justru berbalik ketinggalann 14-16.

Memasuki poin krusial, Fikri/Bagas lebih ditekan lawan yang makin di atas angin.

Mereka tertinggal 15-17 dan sulit lagi mengejar hingga menelan kekalahan 17-21.

Dengan hasil ini, Fikri/Bagas gagal menambah amunisi wakil Indonesia dan memastikan paceklik gelar ganda putra Tanah Air nirgelar di ajang bergengsi BWF World Tour sejak Maret 2023 lalu.

Sementara bagi Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae, mereka lagi-lagi sukses menjadi momok menakutkan bagi ganda putra Indonesia.

Label sebagai pawang anak didik Aryono Miranat semakin cocok setelah sebelumnya Kang/Seo juga pernah menjegal andalan Indonesia lainnya.

Mereka kini resmi sudah pernah mengalahkan lima pasangan ganda putra Indonesia, di antaranya Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin dan kini Fikri/Bagas.

Baca Juga: China Open 2023 - Dinasti Kuartet Ganda Campuran Top Ambruk, Dua Diantaranya Dipecundangi Pasangan Underdog

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X