Liga 2 2023/2024 musim ini berbeda dari musim-musim sebelumnya.
PSSI menerapkan peraturan dimana setiap klub wajib mempunyai dua pemain asing.
Tujuannya untuk menambah atmosfer supaya Liga 2 2023/2024 semakin meriah.
Benar saja aksi pemain asing Persela dan Persijap menghidupkan suasana pertandingan.
"Ya semoga ini bisa terus dijaga terutama konsistensi dalam semua jajaran kepengurusan ini."
Baca Juga: Harapan Alfeandra Dewangga Jelang Duel Timnas U-23 Indonesia Vs Turkmenistan
"Lalu juga untuk perangkat pertandingan dan panpel supaya bertugas sebaik mungkin."
"Saya rasa kalau ini semua oke, rasanya semakin hari akan semakin membaik," ucap pria asal Manado, Sulawesi Utara, itu.
Lebih lanjut Ferry Paulus memastikan bahwa pada Liga 2 2023/2024 ini tidak ada VAR.
Ini berbeda dengan Liga 1 2023/2024 yang akan menerapkan VAR pada Februari 2024.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar