Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hong Kong Open 2023 - China Berani Eksperimen Lagi, Ganda Campuran Juara Asia Dipecah

By Nestri Y - Senin, 11 September 2023 | 20:28 WIB
Ganda campuran asal China, Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin, saat jumpa pers pasca-laga final Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (29/1/2023).
BOLASPORT.COM/MUHAMAD HUSEIN
Ganda campuran asal China, Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin, saat jumpa pers pasca-laga final Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (29/1/2023).

BOLASPORT.COM - Asosiasi Bulu Tangkis China (CBA) kembali melakukan perombakan. Kali ini salah satu pasangan ganda campuran terbaik mereka, Jiang Zhen Bang dan Wei Ya Xin yang akan dipecah pada Hong Kong Open 2023.

Kejutan kembali dilakukan CBA dalam menurunkan komposisi pemain menuju turnamen Hong Kong Open 2023.

Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin yang saat ini menempati peringkat tujuh dalam ranking dunia BWF akan dipecah.

Pada Hong Kong Open 2023 yang bergulir pekan ini, 12-17 September 2023, Jiang dan Zhen akan dipasangkan dengan tandem berbeda.

Berdasarkan daftar peserta turnamen BWF World Tour Super 500 itu, mereka masing-masing akan berduet dengan pemain-pemain muda.

Jiang Zhen Bang akan dipasangkan dengan Li Qian. Sedangkan Wei Ya Xin akan bertandem bersama Guo Xin Wa.

Li Qiang merupakan pemain putri yang masih sangat muda karena baru berusia 18 tahun.

Sebelumnya pemenang medali perunggu Kejuaraan Dunia Junior 2022 itu banyak dipasangkan dengan Guo Xin Wa.

Guo Xin Wa sendiri berusia 23 tahun.

Baca Juga: Hong Kong Open 2023 - 10 Pemain Mundur, Putri KW Masuk Mulut Buaya, Jojo dan Ginting Tetap Diadang Raja Terakhir


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BWF Badminton, Aiyuke
REKOMENDASI HARI INI

Balik ke Belanda, Calvin Verdonk Dapat Tugas Mengospek Calon Striker Naturalisasi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X