Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jejak Kasus Doping Liga Italia - Dari Diego Maradona, Pep Guardiola, sampai Paul Pogba

By Beri Bagja - Selasa, 12 September 2023 | 07:20 WIB
Paul Pogba menjadi nama kondang terbaru yang tersangkut kasus doping di Liga Italia sebelum di masa lalu ada Diego Maradona sampai Pep Guardiola.
TWITTER.COM/EUROFOOT
Paul Pogba menjadi nama kondang terbaru yang tersangkut kasus doping di Liga Italia sebelum di masa lalu ada Diego Maradona sampai Pep Guardiola.

Hal itu berkaca pada kasus pemain terakhir sebelum Pogba yang gagal lolos tes doping Liga Italia, Jose Luis Palomino.

Defender Atalanta tersebut harus diskors otomatis 4 bulan sampai dia dibebaskan dari tuduhan sengaja menggunakan zat doping pada 7 November 2022.

Kondisi serupa bisa dialami Pogba, yang harus melewatkan banyak pertandingan di tengah misinya kembali bugar pascacedera.

Itu belum menghitung kondisi terburuk bahwa ia terancam sanksi larangan bermain hingga 4 tahun jika terbukti bersalah dan secara sengaja mengonsumsi zat terlarang.

Kasus doping yang menjerat Pogba lumayan membuat geger Liga Italia karena memutar kembali memori soal pemain-pemain top yang pernah tersandung kasus serupa di masa lalu.

Sebut saja Diego Maradona, Claudio Caniggia, Pep Guardiola, Edgar Davids, sampai Marco Borriello.

Berikut ini contoh kasus yang terjadi pada era 1990 hingga 2000-an akhir.

- Ledakan Kasus Nandrolone

Nandrolone ialah jenis substansi yang merupakan bentuk sintetis dari testosteron.

Penggunaan zat ini meledak pada awal 2000-an dan melibatkan sejumlah pemain top, seperti Pep Guardiola (dulu di Brescia), Edgar Davids (Juventus), hingga Jaap Stam (Lazio).


Editor : Beri Bagja
Sumber : Football-italia.net, Sportmediaset.mediaset.it
REKOMENDASI HARI INI

Klarifikasi Eks Bintang Film Dewasa Mia Khalifa soal Hubungan dengan Junior Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X