Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hong Kong Open 2023 - Permainannya Mulai 'Panas', Anthony Ginting Bersiap Adu Strategi Lawan Wakil Malaysia

By Delia Mustikasari - Rabu, 13 September 2023 | 13:03 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama Hong Kong Open 2023 di Hong Kong Coliseum, Rabu (13/9/2023).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama Hong Kong Open 2023 di Hong Kong Coliseum, Rabu (13/9/2023).

Pada gim kedua, Anthony langsung mengamankan tujuh poin beruntun.

Tujuh poin tertinggal, Yang merebut angka pertamanya melalui dropshot Anthony yang masih menyangkut di net.

Tak bertahan lama, pemain peringkat kedua dunia tersebut kembali tidak memberikan ruang kepada Yang guna mengembangkan permainan.

Anthony merebut interval gim kedua dengan kembali unggul telak 11-3 atas Yang.

Selepas jeda, Yang langsung memberikan perlawanan namun Anthony masih tangguh dengan kombinasi serangannya.

Tambahan dua poin membuat Juara Asia 2023 tersebut ungul hingga delapan angka atas Yang.

Keuntungan didapat Anthony tatkala servis Yang dinyatakan fault oleh umpire.

Usai tertahan beberapa kali, Anthony kembali menjauh saat sambaran di depan netnya tak bisa dibendung Yang.

Situasi Yang semakin sulit pada masa-masa krusial di mana dia terus mendapatkan gempuran dari Anthony.

Momentum sempat didapatkan Yang akan tetapi Anthony tampil solid untuk merebut gim kedua

"Besok lawan Leong Jun Hao (Malaysia), kami belum pernah bertemu sebelumnya. Akan ada adu strategi, tetapi yang utama fokus mempersiapkan diri sendiri dulu," aku Anthony.

"Nanti juga akan ada evaluasi dengan pelatih tentang pertandingan hari ini dan buat besok seperti apa. Semoga besok bisa memberikan yang terbaik," ucap tunggal putra peringkat kedua dunia itu.

Baca Juga: Hasil Hong Kong Open 2023 - Lepas dari Bayang Early Exit, Gregoria Tumpas 1 Wakil Thailand

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Komisi Atlet NOC Indonesia Gelar Rapat Pertama, Pelecehan dan Kekerasan Dunia Olahraga Harus Dihempas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136