Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indra Sjafri Bicara Target Timnas U-24 Indonesia di Asian Games 2022, Enggan Muluk-muluk

By Wila Wildayanti - Jumat, 15 September 2023 | 17:00 WIB
Pelatih timnas U-24 Indonesia, Indra Sjafri, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlatih di Lapangan A, Senayan,  Jumat (15/9/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-24 Indonesia, Indra Sjafri, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlatih di Lapangan A, Senayan, Jumat (15/9/2023).

Setelah melihat penampilan para pemain nantinya ia baru bisa berbicara soal target Garuda Muda di ajang tersebut.

“Target kita bertahap, kita konsen dulu di grup,” ujar Indra Sjafri kepada awak media termasuk BolaSport.com, di Lapangan A, Senayan. Jumat (15/9/2023).

Baca Juga: Beckham Putra Dipanggil Timnas U-24 Indonesia untuk Asian Games 2022, Persib: Dia Cedera dan Butuh Istirahat!

“Setelah itu kita lihat hasilnya baru kita bikin target baru,” ucapnya.

Pelatih berusia 60 tahun itu bahkan mengaku belum bisa menetapkan bagaimana rencana menghadapi Kirgiztan nantinya.

Sebab semua pemain belum berkumpul, sehingga tim pelatih pun belum mempersiapkann game plan.

Apalagi masih ada beberapa pemain yang baru menyusul berangkat ke China pada tanggal 17 September 2023 dinihari.

Meski untuk pemain-pemain yang menyusul ini tak diungkapkan siapa saja.

Untuk itu, ia baru bisa menelapkan lawannya nanti saat semua pemain sudah berkumpul di Hanzhou, China.

“Untuk laga lawan Kirgiztan, tanggal 18 September nanti saya baru bisa menetapkan bagaimana game plan-nya,” tutur Indra Sjafri.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kantongi Dukungan 28 Pengprov, Budisatrio Djiwandono Makin Percaya Diri Pimpin Perbasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X