Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 1 - Dua Gol Roket Antar PSM Makassar Menang atas Barito Putera, Bekal Positif sebelum Berlaga di AFC Cup

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 15 September 2023 | 16:58 WIB
Suasana pertandingan PSM Makassar vs Barito Putera pada pekan ke-12 Liga 1 2023/2024 di Stadion BJ Habibie, Parepare, Jumat (15/9/2023)
PSM Makassar
Suasana pertandingan PSM Makassar vs Barito Putera pada pekan ke-12 Liga 1 2023/2024 di Stadion BJ Habibie, Parepare, Jumat (15/9/2023)

Masuknya dua penyerang muda yaitu Buyung Ismu dan Eksel Runtukahu kembali menambah intensitas serangan tim tamu.

Dua peluang langsung berhasil diciptakan anak asuh Rahmad Darmawan tersebut, tetapi gagal membobol gawang tim tuan rumah.

Tim tamu sebenarnya sukses membukukan gol penyeimbang dari sepakan Gustavo Tocantins pada menit ke-88, tetapi gol tersebut dianulir asisten wasit karena terperangkap jebakan offside.

Namun serangan total Barito Putera sepanjang babak kedua bukannya membuahkan hasil dan justru kebobolan lagi lewat tembakan roket Rasyid Bakri pada menit ke-90+3.

Gol tersebut sekaligus menutup jalannya babak kedua dan hasil ini membuat Juku Eja masih berada di posisi ketujuh klasemen.

Kemenangan ini jadi bekal berharga PSM Makassar sebelum melakoni laga perdana AFC Cup 2023/2024 di markas klub asal Vietnam, Haiphong, pada 21 September 2023 mendatang.

FT: PSM Makassar 2-0 Barito Putera

Gol: Kenzo Nambu 40', Rasyid Bakri 90+2'

Kartu Kuning: Dzaki Asraf 55' - Eksel Runtukahu 90'

Kartu Merah: -

PSM Makassar: 30-Reza Arya Pratama (PG), 5-Erwin Gutawa (68-Muhammad Daffa Salman 85'), 27-Safrudin Tahar, 45-Akbar Tanjung, 8-Ananda Raehan, 48-Arfan (Kapten), 39-Kenzo Nambu (17-Rasyid Bakri 85'), 20-Adilson da Silva (18-Andy Harjito 73'), 10-Everton Nascimento (7-Victor Dethan 82'), 11-Dzaki Asraf (9-Donald Bissa 82'), 24-Rizky Eka

Pelatih: Bernardo Tavares

Barito Putera: 81-Dhika Bhayangkara (PG), 92-Frendi Saputra (28-Buyung Ismu 77'), 23-Hasim Kipuw, 19-Ilham Zusril Mahendra (95-Mike Ott 45'), 8-Muhamad Firli, 36-Renan da Silva Alves, 20-Bagus Kahfi (26-Rizki Pora 68'), 13-Bayu Pradana (Kapten), 7-Makan Konate (98-Eksel Runtukahu 77'), 11-Gustavo Tocantins, 31-Murillo Otavio Mendes

Pelatih: Rahmad Darmawan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136