Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Aset Berharga Inter Miami, Tata Martino Tak Mau Sembarangan Mainkan La Pulga

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 16 September 2023 | 11:30 WIB
Gerardo 'Tata' Martino mengaku tidak mau sembarang memainkan Lionel Messi karena ia merupakan aset berharga bagi Inter Miami.
HECTOR VIVAS/AFP
Gerardo 'Tata' Martino mengaku tidak mau sembarang memainkan Lionel Messi karena ia merupakan aset berharga bagi Inter Miami.

Dilansir BolaSport.com dari ESPN, Tata Martino sempat ditanya mengenai kondisi terbaru La Pulga.

Martino hanya bisa menyampaikan bahwa kondisi Messi memang baik-baik saja.

Akan tetapi, ia baru akan memastikan apakah Messi siap bermain setelah melihat hasil latihan terakhir.

Martino mengaku tidak ingin sembarangan memainkan penyerang berusia 36 tahun tersebut.

Hal itu dikarenakan Messi sangat berharga bagi Inter Miami dan akan dibutuhkan dalam beberapa pertandingan ke depan.

Lionel Messi merayakan keberhasilan Inter Miami menjuarai Leagues Cup 2023 usai menumbangkan Nashville pada laga final.
CHANDAN KHANNA / AFP
Lionel Messi merayakan keberhasilan Inter Miami menjuarai Leagues Cup 2023 usai menumbangkan Nashville pada laga final.

Baca Juga: Hasil Bundesliga - Harry Kane Cetak Gol Ke-300, Bayern Muenchen Raih 1 Poin Menyakitkan akibat Penalti Rekan Leo Messi

Oleh karena itu, Martino harus berhati-hati saat merawat megabintang Inter Miami tersebut.

"Dia baik-baik saja. Namun kami akan menunggu hingga setelah latihan hari ini untuk membuat keputusan," kata Martino.

"Kami akan berhati-hati dengannya karena kami memiliki banyak pertandingan penting dalam waktu singkat."


REKOMENDASI HARI INI

Tinggalkan Liga Champions, 1 Rekor Messi Dibalap Sahabat Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136