Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hong Kong Open 2023 - Nasi Sudah Menjadi Bubur, Ahsan/Hendra Sayangkan Momen Gim Pertama yang Gagalkan Pertemuan dengan Leo/Daniel

By Delia Mustikasari - Sabtu, 16 September 2023 | 19:48 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, pada babak semifinal Hong Kong Open 2023 di Hong Kong Coliseum, Sabtu (16/9/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, pada babak semifinal Hong Kong Open 2023 di Hong Kong Coliseum, Sabtu (16/9/2023).

Akan tetapi, lagi-lagi kesalahan yang dilakukan Ahsan di depan menghasil tiga angka beruntun untuk lawan dan memimpin satu angka pada interval gim kedua.

Baca Juga: Hasil Hong Kong Open 2023 - Tuah Pelatih Indonesia Flandy Limpele Antar Rival Praveen/Melati ke Final Lagi Setelah 2 Tahun

Selepas jeda interval, angin segar didapat Astrup/Rasmussen yang mulai membuka jarak keunggulan pada skor 13-11.

Namun, momentum kembali diambil Ahsan/Hendra yang mampu balik memimpin lagi dengan selisih dua angka pada skor 18-16.

Astrup/Rasmussen kembali mengancam dengan menyamakan kedudukan, akan tetapi Ahsan/Hendra akhirnya berhasil merebut gim kedua dengan skor 21-19 usai dorongan bola lawan yang melebar.

Pada gim penentuan, laga sempat berjalan sengit hingga kedua pasangan berbagi angka pada skor 4-4.

Namun Ahsan/Hendra mulai melakukan kesalahan sendiri usai sentuhannya banyak yang menguntungkan lawan. Astrup/Rasmussen unggul 11-8 pada interval.

Selepas jeda, Ahsan/Hendra makin terbenam akibat banyak pukulan yang eror, mereka tertinggal sembilan angka pada skor 10-19

Ahsan/Hendra hanya mampu membalas satu angka sebelum pasangan Denmark menutup pertandingan.

"Sayang memang di gim pertama kami tidak bisa menyelesaikan. Banyak melakukan kesalahan, tetapi sudah terjadi," ucap Ahsan.

"Mereka dibanding pertemuan-pertemuan sebelumnya hari ini bermain lebih rapi. Bola no lobnya kalau dulu mudah tembus, kali ini sudah bisa balik menekan."

Hasil ini menggagalkan ambisi All Indonesian Final pada sektor ganda putra.

Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin yang sudah mengamankan tiket final lebih dulu akan melawan Astrup/Rasmussen pada partai puncak, Minggu (17/9/2023).

Baca Juga: Marc Marquez: Valentino Rossi adalah Pahlawan dan Dalam Beberapa Bulan Dia Menjadi Udara bagi Saya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Update Klasemen Liga 1 2024/2025 - Persebaya Ambil Alih Puncak, Persib Geser Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X