Sementara itu, Bayern Muenchen belum terkalahkan di Bundesliga 2023-2024.
Patut ditunggu apakah Manchester United mampu memberikan perlawanan atau akan menjadi lumbung gol bagi Bayern Muenchen.
Pada waktu yang sama, ada laga lain yang cukup menarik untuk diikuti.
Beberapa di antaranya adalah Arsenal vs PSV Eindhoven, SC Braga vs Napoli, dan Real Sociedad vs Inter Milan.
Baca Juga: Kata-kata Erik ten Hag Usai Dicemooh Suporter Man United karena Tarik Keluar Rasmus Hojlund
Berikut jadwal Liga Champions 2023-2024 pekan ini yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi UEFA:
Selasa, 19 September 2023
Pukul 23.45 WIB
- AC Milan vs Newcastle United
- Young Boys vs RB Leipzig
Rabu, 20 September 2023
Pukul 02.00 WIB
- Feyenord vs Celtic
- Lazio vs Atletico Madrid
- Paris Saint-Germain vs Borussia Dortmund
- Manchester City vs Crvena Zvezda
- Barcelona vs Royal Antwerp
- Shakhtar Donetsk vs FC Porto
Pukul 23.45 WIB
- Galatasaray vs Copenhagen
- Real Madrid vs Union Berlin
Kamis, 21 September 2023
Pukul 02.00 WIB
- Bayern Muenchen vs Manchester United
- Sevilla vs RC Lens
- Arsenal vs PSV Eindhoven
- SC Braga vs Napoli
- Real Sociedad vs Inter Milan
- Benfica vs RB Salzburg
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | UEFA.com |
Komentar