Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Murid Valentino Rossi Kompor, Marc Marquez Panik Akibat 'Bye-bye Honda' yang Tak Sengaja Terucap

By Nestri Y - Minggu, 1 Oktober 2023 | 16:30 WIB
Francesco Bagnaia saat berbincang dengan para peraih podium usai balapan utama MotoGP Jepang 2023 di Sirkuit Motegi, Jepang, Minggu (1/10/2023)
MOTOGP
Francesco Bagnaia saat berbincang dengan para peraih podium usai balapan utama MotoGP Jepang 2023 di Sirkuit Motegi, Jepang, Minggu (1/10/2023)

"Oh tidak, teringat saja momen ketika Valentino Rossi mencium motornya saat itu," tandasnya yang diiringi dengan momen senyap di ruang konferensi pers.

Entah bercanda atau memang sinyal dari Bagnaia, spekulasi Marquez hengkang dari Honda tetap menguat.

Apalagi sebelumnya, pihak Gresini juga terus-menerus memberikan petunjuk.

Manajer tim Gresini Racing, Carlo Merlini mengungkap bahwa timnya sangat membuka pintu lebar-lebar jika Marquez bersedia bergabung bersama mereka.

"Gresini punya Ducati dan bila Marquez mengetuk pintu, maka silakan," kata Merlini yang juga merupakan tangan kanan Fausto Gresini itu.

"Siapa yang tidak mau punya pembalap seperti dia coba?" tandasnya.

Sedangkan Manajer Tim Ducati Davide Tardozzi juga memberikan sinyal kuat.

"Ducati sudah melakukan yang terbaik dengan motornya dan para pembalapnya, sebab sekarang ini mereka ada di peringkat satu, dua dan tiga dalam klasemen secara keseluruhan," ucap Tardozzi.

"Jika mereka juga bisa memiliki Marc, yang kita tahu dia pembalap bagus, maka kita akan lihat pada musim depan apa yang bisa dia lakukan jika dia bergabung," tandasnya.

Baca Juga: Bos Ducati Sumringah Marc Marquez Sudah Jatuhkan Pilihan ke Si Merah

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com, motogp
REKOMENDASI HARI INI

Gol Ke-911 Cristiano Ronaldo Tak Cukup Jadi Penyelamat, Eks Real Madrid dan Barcelona Bikin Al Nassr Kalah Perdana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X