Namun, cedera tersebut tidak jadi masalah dan Sandy sudah bermain saat timnya bertanding melawan Royal Antwerp.
Hal ini sekaligus jadi kabar baik karena timnas Indonesia membutuhkan perannya di laga melawan Brunei Darussalam di untuk ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Di laga ini dia tampil dari menit pertama dan keluar pada menit ke-79.
"Sandy harus sedikit berhati-hati dengan berita utama minggu ini."
"Tetapi itu bukan masalah untuk hari Sabtu," ujarnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | gva.be |
Komentar