Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Bulu Tangkis Asian Games 2022 - China Batal Dipermalukan di Kandang, Titisan Lin Dan Bantai Amunisi Terakhir India

By Nestri Y - Minggu, 1 Oktober 2023 | 21:18 WIB
Tunggal putra China, Weng Hong Yang, menjadi penentu kemenangan comeback China atas India pada final beregu putra bulu tangkis Asian Games 2022 di Binjiang Gymnasium, Hangzhou, China, Minggu (1/10/2023).
Yangshipin.cn
Tunggal putra China, Weng Hong Yang, menjadi penentu kemenangan comeback China atas India pada final beregu putra bulu tangkis Asian Games 2022 di Binjiang Gymnasium, Hangzhou, China, Minggu (1/10/2023).

Gim pertama yang harusnya dia kantongi, sirna begitu saja setelah ia luput dalam adu setting melawan Li.

Kekalahan di gim pertama membawa petaka bagi Kidambi.

Ia tertekan di gim kedua dan sulit membalikkan keadaan hingga akhirnya kandas. China memperkecil ketertinggalan menjadi 1-2.

Kekalahan Kidambi jelas menjadi hasil paling disayangkan dari sudut pandang tim India, sebab di situlah harusnya mereka mengunci kemenangan.

Pasalnya, di partai keempat dan kelima, India tidak memiliki kekuatan amunisi yang mumpuni.

Dhruv Kapila/MR Arjun dipecah, Kapila digandengkan dengan Sai Pratheek. Tapi duet mereka pun tidak bisa mencegah kedigdayaan Ou Xuan Yi/Liu Yu Chen.

Di partai kelima, Weng Hong Yang jelas menjadi kartu As China.

Pemain kidal yang dijuluki titisan Lin Dan sukses membantai Mithun Manjunath dengan skor sangat telak.

China pun akhirnya menang dengan skor akhir 3-2, sekaligus berhasil mempertahankan raihan medali emas.

Sedangkan India, gagal mencetak sejarah dan harus puas dengan raihan medali perak.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Carlos Pena Ungkap Faktor Persija Bisa Kalah dari Persebaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X