Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Maaf Barcelona, Messi Sudah Pilih Klub Ini Usai Cabut dari Inter Miami

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 2 Oktober 2023 | 06:30 WIB
Lionel Messi hanya bisa menyaksikan rekan-rekannya di Inter Miami kalah dari Houston Dynamo pada final US Open Cup 2023.
TWITTER.COM/ENREALIDADIARIO
Lionel Messi hanya bisa menyaksikan rekan-rekannya di Inter Miami kalah dari Houston Dynamo pada final US Open Cup 2023.

Meskipun tengah menikmati karier yang terbilang apik di Amerika Serikat, masa depan Messi tetap menjadi bahasan yang menarik.

Baru-baru ini, dikutip BolaSport.com dari El Nacional, Lionel Messi telah memantapkan diri untuk pergi dari Stadion DRV PNK begitu kontraknya berakhir.

Mantan kapten Barcelona tersebut siap untuk mengucapkan selamat tinggal kepada tim milik David Beckham tersebut ketika masa baktinya berakhir pada Desember 2025.

Laporan dari El Nacional menyebutkan bahwa alih-alih menambah durasi kontrak, Messi disinyalir akan pindah ke klub masa kecilnya, Newell's Old Boys.

Klub tersebut menjadi bidikan Messi mengingat mereka berbasis di tempat kelahirannya, kota Rosario, Argentina.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Italia - Romelu Lukaku Ikut Cetak Gol, AS Roma Jauhi Zona Degradasi

Lionel Messi merayakan gelar juara Leagues Cup 2023 bersama Inter Miami.
CHANDAN KHANNA / AFP
Lionel Messi merayakan gelar juara Leagues Cup 2023 bersama Inter Miami.

Bahasan pulang kampung ke Argentina untuk bermain bersama Newell's Old Boys sudah diutarakan oleh pemenang 7 Ballon d'Or tersebut pada akhir tahun 2022.

Impian untuk bergabung dengan klub masa kecilnya itu menjadi mimpi yang ingin direalisasikan sebelum dirinya pensiun.

Bukan tidak mungkin jika Newell's Old Boys menjadi klub terakhir Messi dan menjadi tempat untuk gantung sepatu.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportbible.com, El Nacional
REKOMENDASI HARI INI

Arema FC Bangga Kirim 2 Pemain ke Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136