Dia rencananya akan pulang pada 18 Oktober mendatang.
Hal ini sangat krusial karena memiliki pertandingan pada 22 Oktober bersama Viking FK melawan Tromsol IL di lanjutan Liga Norwegia.
"Kami memainkan dua pertandingan melawan Brunei Darussalam untuk kualifikasi Piala Dunia 2026."
"Kami bermain tanggal 12 melawan Brunei (di Jakarta) dan terbang ke Brunei dan bermain pada tanggal 17 Oktober."
'Terbang kembali ke Jakarta dan tanggal 18 saya kembali ke Savananger," pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Youtube |
Komentar