Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Bungkam Bhayangkara FC, Teco Bongkar Suasana Ruang Ganti Bali United di Jeda Pertandingan

By Abdul Rohman - Minggu, 8 Oktober 2023 | 22:17 WIB
Pelatih Bali United Stefano Cugurra, pada laga pekan ke-15 Liga 1 2023-2024 kontra Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (8/10/2023).
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Pelatih Bali United Stefano Cugurra, pada laga pekan ke-15 Liga 1 2023-2024 kontra Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (8/10/2023).

"Di sepak bola biasanya tuan rumah lebih menyerang."

"Mereka (Bhayangkara FC) bisa cetak satu gol, kami harus bertahan bagus," kata Teco.

Dikatakan Teco, kemenangan atas Bhayangkara FC sangat penting bagi klub berjulukan Serdadu Tridatu itu.

Kini Bali United yang mengumpulkan 24 poin berada di posisi keenam klasemen kompetisi.

"Kami bisa dapat poin," ujar mantan pelatih Persija itu

"Dan penting buat kami untuk naik posisi di klasemen," sambung Teco.

Baca Juga: Babak Messi di Inter Miami Tercoreng, Satu Rekor Sakral Sudah Punah

Selanjutnya, Bali United akan menjamu Persebaya Surabaya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat (20/10/2023).

Diakui Teco, waktu yang panjang selama jeda internasional bakal dimanfaatkan dengan baik oleh Bali United.

"Kami punya waktu yang bagus untuk pertandingan lawan Persebaya, seperti hari ini kami hanya 2 kali latihan, kami baru lawan Terengganu kami harus langsung berangkat ke sini, Persebaya juga punya waktu lama," kata Teco.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ganti Kepala Kru Sampai 6 Kali, Fabio Di Giannantonio Harus Rela Tanggung Risiko meski Pakai Ducati Desmosedici GP25

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X