Yaya menjelaskan bahwa pemain diberikan libur selama tiga hari.
"Seperti yang coach (Bojan Hodak) sampaikan."
"Pemain diliburkan iga hari dan tidak ada program latihan individu yang ditugaskan kepada pemain."
"Istirahan total," kata Yaya, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib.
Lebih lanjut, tantangan berat bakal dihadapi Persib setelah jeda internasional.
Pasalnya Maung Bandung akan ditantang Borneo FC yang merupakan sang pemuncak klasemen Liga 1 2023/2024.
Duel tersebut nantinya digelar di Stadion Segiri, Samarinda, Kalimantan Timur pada 21 Oktober 2023.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Persib.co.id |
Komentar