"Tujuan saya hari ini adalah meraih kemenangan," kata Bagnaia menegaskan.
"Ketika saya melihat dia jatuh, saya hanya menarik nafas sedikit karena saya tidak harus mendorong dengan keras seperti sebelumnya."
"Saya bisa lebih mengendalikannya karena ban belakang mulai habis jadi sangat penting untuk membalap dengan lebih konsisten," imbuhnya.
Baca Juga: Lintasan Keramat MotoGP Indonesia 2023, 7 Pembalap Tumbang di Mandalika
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar