Saat mendapatkan tugas tersebut dia mengaku kaget.
Pasalnya, dia memimpin skuad Garuda Muda untuk pertama kali.
Namun, ketenangan Ridho menjadi sorotan dan akhirnya mereka sukses menembus Piala Asia U-23 2024.
"Pertama terkejut dan bersyukur diberikan kesempatan buat memimpin teman-teman di timnas."
"Saya akan belajar terus agar lebih baik ke depannya," pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar