"Saat ini, kami berada di belakang Hokky untuk memberikan dukungan dan seluruh pendukung PSS Sleman bangga serta memberikan dukungan kepada dirinya," tegasnya.
Usai menjalani pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026, Hokky kembali ke skuad PSS Sleman.
Penyerang asal Gunungkidul tersebut bakal jadi tumpukan saat PSS Sleman berhadapan dengan Persik Kediri, Sabtu (21/10/2023) mendatang pada pekan ke-16 Liga 1 2023/2024.
“Saya sudah tidak sabar lagi menunggu kedatangannya di Sleman," ujar Crasson.
"Dia menjadi salah satu pemain kunci menghadapi Persik Kediri."
"Kami membutuhkan kehadirannya untuk meraih kemenangan."
"Saya percaya PSS memiliki masa depan cerah bersama dirinya,” pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar