Berawal dari tendangan bebas Dimitris Kolovos, bola yang datang langsung disambut tandukan oleh Alex.
Wawan Hendrawan pun gagal menjangkau bola dan terciptalah gol.
Dewa United memimpin 2-0.
Madura United memperoleh hadiah penalti pada menit ke-44 setelah Ricky Kambuaya dianggap melanggar Jaja di kotak terlarang.
Junior Brandao yang menjadi eksekutor berhasil menjalankan tugasnya dengan baik.
Bola sepakan Brandao mengarah masuk ke pojok kanan bawah Dewa United.
Skor 2-1 untuk Dewa United menutup babak pertama.
Dewa United mencetak gol ketiga pada menit ke-47.
Baca Juga: Persija Masih Belum Konsisten, Thomas Doll Klaim Tidak Ada yang Salah dengan Taktiknya
Dari sisi kiri, Nasir melepaskan tendangan keras.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar