Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Liga 1 - Resmi Pisah dari Arema FC, Anak Asuh Shin Tae-yong Menyebrang ke Seteru Abadi?

By cherlie ferisna febrianti - Selasa, 7 November 2023 | 15:30 WIB
Mikael Tata (kanan) terpantau ikut latihan bersama dengan skuad Persebaya Surabaya.
Instagram @officialpersebaya
Mikael Tata (kanan) terpantau ikut latihan bersama dengan skuad Persebaya Surabaya.

"Sebuah keputusan yang sudah dipertimbangkan matang-matang karena berkaitan dengan karier ke depan," tandas Wiebie.

Selama bersama dengan Arema FC, Mikael Tata telah bermain selama 13 kali di musim 2023/2024 ini.

Eks pemain asuhan Shin Tae-yong ini juga kerap diturunkan untuk menggantikan posisi Johan Ahmat Farizi.

Mengingat pemain berusia 33 tahun itu tengah mengalami cedera yang berkepanjangan.

Keluarnya Mikael Tata menggenapi jumlah empat pemain Arema FC yang dilepas pada transfer tengah musim 2023/2024 ini.

Setelah sebelumnya tiga pemain lainnya, Asyraq Gufron, Hamdi Sula, dan Samsudin sudah berpamitan lebih dulu.

Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - PSIS Lepas Sabillah, Sinyal Bek Kelahiran Papua Lengkapi Skuad Mahesa Jenar?

Asyraq dan Tata keluar dengan keputusan mengakhiri kontrak kerja sama, sementara Hamdi dan Samsudin tengah dipinjamkan ke klub Liga 2.

Di mana Hamdi kembali ke klub sebelumnya, PSMS Medan dan Samsudin tengah memperkuat Persekab Kabupaten Bandung.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : instagram @officialpersebaya, Surya Malang
REKOMENDASI HARI INI

Respons Bojan Hodak Usai Persib Imbang Lawan Port FC, Rekan Eks Pilar Liverpool Bikin Frustasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136