Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sepatah Dua Patah Kata Sang Kapten Eky Taufik soal Ulang Tahun Persis Solo ke-100, Singgung Legendanya Sepak Bola Indonesia

By Metta Rahma Melati - Rabu, 8 November 2023 | 12:20 WIB
Dua dari kiri, kapten Persis Solo Eky Taufik di Solo Safari, Rabu (8/11/2023).
METTA RAHMA MELATI/BOLASPORT.COM
Dua dari kiri, kapten Persis Solo Eky Taufik di Solo Safari, Rabu (8/11/2023).

BOLASPORT.COM - Kapten Persis Solo Eky Taufik memberikan tanggapannya terkait hari jadi Persis Solo ke-100 tahun.

Persis Solo berumur 100 tahun pada Rabu (8/11/2023).

Eky Taufik mengaku bangga bisa menjadi tim Persis Solo.

Bahkan Eky Taufik membela Persis Solo sejak 2021.

Bahkan pemain kelahiran Sragen itu ikut berjuang bersama Persis Solo untuk promosi ke Liga 1.

"Untuk Persis Solo ke-100 tahun ini, saya sangat bangga sekali menjadi bagian besejarah bagi tim ini," kata Eky Taufik di konferensi pers Sambernyawa Festival di Solo Safari, Rabu (8/11/2023) pagi yang dihadiri BolaSport.com.

"Dan saat ini saya menjadi salah satu pemain Persis Solo yang merayakan satu abadnya, entah kapan lagi seorang pemain bisa merasakan di sebuah tim, itu sangat spesial dan luar biasa.

Baca Juga: 100 Tahun Persis Solo - Puluhan Ribu Suporter Turun ke Jalan untuk Berpesta Kembang Api

"Saya di Persis Solo dari Liga 2 yang alhamdulillah kemarin bisa mengantarkan ke Liga 1, sangat bangga dan spesial bagi karier sepak bola saya," ujarnya.

Lebih lanjut Eky Taufik menilai Persis Solo adalah salah satu legenda sepak bola Indonesia.

Ia pun berharap Persis Solo bisa lebih baik di sisa kompetisi Liga 1 2023-2024.

"Harapan saya untuk Persis Solo yang ke-100 tahun ini, ini bukan usia yang muda, ini sudah seperti legend, legend-nya sepak bola Indonesia ya.

"Jadi harapan saya pada tahun ini, kita memasuki putaran kedua lebih baik dari putaran pertama dan finis paling tidak di lima besar," kata Eky Taufik.

Persis Solo merayakan satu abad berdirinya klub juga dengan merilis jersey spesial 100 tahun (Persis Centenary Jersey).

Warna yang digunakan dalam jersey pemain itu ialah putih dengan padu padan marun dan emas.

Sementara untuk penjaga gawang berwarna hujau dan kuning.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Bima Sakti Tegaskan Tak Ingin Membebani Pemain Timnas U-17 Indonesia dengan Target

Pemain akan menggunakan dominasi warna putih sebagai warna utama.

Warna ini merupakan warna yang sama dengan jersey yang digunakan oleh Laskar Sambernyawa pada saat pertama kali berdiri.

Di area lingkar lengan disematkan narasi Sumusuping Rasa Jati yang memiliki arti merasuk rasa sejati.

Pembakar semangat untuk setiap kali pemain berlaga.

Kombinasi warna-warna marun dan emas juga disematkan untuk memberia sentuhan mewah dan elegan penggambaran nyata dari "The Glorius Century".

Tak ketinggalan dengan logoo 100 tahun sebagai tanda lama berdirinya Persis Solo.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Gol Menit ke-70 Runtuhkan Penampilan Apik Jay Idzes dkk, Pelatih Venezia: Hasil yang Tak Pantas, Bikin Frustrasi!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136