Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gianni Infantino Beberkan Alasan FIFA Buka Kantor di Indonesia, Punya Peran Penting

By Wila Wildayanti - Jumat, 10 November 2023 | 14:55 WIB
Presiden FIFA, Gianni Infantino.
TWITTER.COM/FIFACOM
Presiden FIFA, Gianni Infantino.

Menurutnya adanya kantor FIFA di Indonesia akan sangat memberikan peran penting buat sepak bola Tanah Air.

“Dengan kami memiliki kantor di sini, kami memiliki para ahli yang berbeda dalam hubungan dengan asosiasi nasional, tidak hanya untuk Indonesia, tetapi untuk seluruh Asia Timur,” kata Gianni.

Bahkan tak hanya soal keselamatan, Gianni memastikan bakal memerangi pengaturan skor juga.

Baca Juga: Komentar Gianni Infantino Usai Terima Gelar Kehormatan Bintang Jasa Pratama dari Presiden Jokowi

Dengan begitu, adanya kantor FIFA yang ada di Indonesia ini bakal memiliki peran penting dari semua sang ahli ada di sini.

“Ahli di bidang keselamatan dan keamanan, juga ahli di stadion dalam memerangi pengaturan skor dan penyakit sepak bola lainnya,” tutur Gianni Infantino.

“Juga yang terpenting, ahli dalam mengorganisasi kompetisi pengembangan pemain.”

Semua pusat keunggulan ini akan berbasis di Jakarta dan hasilnya akan segera terlihat,” pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tepis UFC, Reug Reug Ungkap Alasan Tetap Setia di ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X