Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Niat Honda Cari Joki Baru Dicap Jelek, Pembalap Kandidat yang Lebih Menjanjikan Kabur

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 10 November 2023 | 18:30 WIB
Pembalap Cryptodata RNF, Miguel Oliveira, menjelang balapan MotoGP Americas 2023, 13 April.
MIRCO LAZZARI GP
Pembalap Cryptodata RNF, Miguel Oliveira, menjelang balapan MotoGP Americas 2023, 13 April.

Di mana Honda hanya bisa menawarkan kontrak satu tahun karena sebagian besar kontrak pembalap pabrikan akan berakhir pada akhir 2024.

Selain itu, sponsor pribadi Oliveira berbeda dengan sponsor Honda, oleh karena itu Paulo Oliveira menuntut kompensasi finansial atas hilangnya para donatur ini.

Miguel Oliveira bahwa pihaknya telah melakukan beberapa kali kontak dengan pabrikan asal Jepang itu.

Namun pemenang GP Indonesia 2022 itu menilai bahwa Honda kurang dalam hal strategi dan kepemimpinan.

"Setelah beberapa kali kontak, kami melihat kurangnya strategi dan kepemimpinan di Honda," kata Miguel Oliveira, dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

"Itulah mengapa kami memutuskan untuk tetap bersama RNF-Aprilia," jelas Miguel Oliveira dengan tegas sebelum GP Sepang.

"Itu selalu menjadi kewajiban saya dan saya akan memenuhinya," ujarnya.

Baca Juga: Hasil Practice MotoGP Malaysia 2023 - Drama 1 Menit Terakhir, Alex Marquez Gagalkan Jorge Martin Jadi yang Tercepat

Dengan demikian, Fabio Di Giannantonio yang sudah didepak Gresini Racing tetap menjadi kandidat.

Kecuali jika Honda secara mengejutkan berhasil membujuk salah satu pembalap MotoGP saat ini untuk memutus kontrak atau membeli mereka.

Bahkan nama Pol Espargaro sempat ikut terkait yang akan kembali dipanggil Honda.

Namun, pembalap asal Spanyol itu menegaskan bahwa ia tidak akan kembali bergabung dengan Honda.

"Saya tidak akan kembali ke Honda, tetapi akan tetap bersama Pierer Mobility AG," ucap Pol Espargaro.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136