Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Malaysia 2023 - Bangkitnya Enea Bastianini di Tengah Ucapan Bos Ducati yang Memantik Api Panas Lagi di Paddock Si Merah

By Nestri Y - Sabtu, 11 November 2023 | 17:14 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Enea Bastianini, pada kualifikasi MotoGP Inggris 2023 di Sirkuit Silverstone, Sabtu (5/8/2023).
BEN STANSALL/AFP
Pembalap Ducati Lenovo, Enea Bastianini, pada kualifikasi MotoGP Inggris 2023 di Sirkuit Silverstone, Sabtu (5/8/2023).

 

BOLASPORT.COM - Keberhasilan Enea Bastianini meraih finis keempat di sesi sprint MotoGP Malaysia 2023 serta meraih start front row pada kualifikasi bisa jadi adalah bentuk pembuktiannya setelah bos Ducati, Paolo Ciabatti kembali memercik api panas di paddock.

Ciabatti sekali lagi menunjukkan komentar gegabah dan tak pandai menilai situasi dalam menyeimbangkan garasi Ducati Lenovo di MotoGP 2023.

Kritikan pedas Casey Stoner tentang kecerobohan Ducati dalam mengelola pembalap mereka seakan makin terbukti di tengah bergulirnya MotoGP Malaysia 2023 akhir pekan ini.

Saat Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dan Jorge Martin (Prima Pramac) sedang bersaing super ketat dalam perebutan juara dunia, bisa-bisanya Ciabatti melontarkan kalimat tentang jawabannya terhadap rumor kemungkinan Martin pindah ke tim pabrikan pada 2024.

Komentar tersebut jelas ditujukan mengarah untuk posisi Enea Bastianini yang terancam terdepak dari pabrikan Si Merah Borgo Panigale.

Padahal, kontrak Bastianini baru akan habis pada 2024.

Normalnya, Martin baru bisa merenggut kursi Bastianini pada 2025.

Tetapi, Ciabatti kembali melakukan intervensi yang tak perlu.

Baca Juga: Update Klasemen MotoGP 2023 - Skenario Bagnaia Dikacaukan Marquez, Martin Meneror Lagi

Manajer tim kelahiran Italia itu justru semakin menciptakan api panas di paddock Ducati dengan nada 'meremehkan' Bastianini.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Moto.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X