Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Enggan Salahkan Lapangan JIS, Pelatih Timnas U-17 Brasil Ungkap Faktor Kekalahan

By Wila Wildayanti - Minggu, 12 November 2023 | 07:45 WIB
Pelatih timnas U-17 Brasil Phelipe Leal saat memberi keterangan kepada awak media di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (10/11/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-17 Brasil Phelipe Leal saat memberi keterangan kepada awak media di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (10/11/2023).

Namun, Leal mengaku tak ingin menyalahkan kondisi lapangan.

Menurutnya kekalahan terjadi karena tim lawan bisa tampil lebih bagus.

Baca Juga: Hasil Piala Dunia U-17 2023 - Mengejutkan! Iran Comeback dan Buat Brasil Kalah 

“Kita tidak perlu menyalahkan lapangan. Kami ucapkan selamat kepada Iran,” tegas Leal.

“Mereka tampil bersemangat dan bisa mengubah permainan di babak kedua.”

“Turnamen masih panjang dan kami yakin bisa lolos ke babak berikutnya,” katanya.

Laga melawan Kaledonia Baru bisa menjadi momen kebangkitan Brasil.

Apalagi, Kaledonia Baru pada laga perdananya dibantai 0-10 oleh Timnas U-17 Inggris.

Untuk itu, jelang menghadapi Kaledonia Baru U-17, Phelipe Leal mengaku akan ada perbaikan.

Menurutnya ada beberapa catatan yang harus bisa diperbaiki agar kesalahan tak terulang nantinya.

Catatan tersebut terkait keseimbangan tim dari awal hingga akhir.

“Kami harus tetap jaga keseimbangan. Kami tidak bisa ditoleransi, di babak pertama bagus, tetapi di babak dua Iran bisa membalas,” tutur Leal.

“Tim harus menjaga keseimbangan supaya selama 90 menit bisa tampil lebih baik,” pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Sabar/Reza Ganyang Unggulan Malaysia, Ganda Putra Indonesia Punya Wakil pada Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X