Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Brasil Kalah di Laga Perdana, Pelatih Inggris Bicara Peluang Juara Grup Jelang Lawan Iran

By Wila Wildayanti - Senin, 13 November 2023 | 14:15 WIB
Pelatih timnas U-17 Inggris Ryan Garry saat memberi keterangan kepada awak media jelang pertandingan melawan Iran di Stadion Madya, Senin (13/11/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-17 Inggris Ryan Garry saat memberi keterangan kepada awak media jelang pertandingan melawan Iran di Stadion Madya, Senin (13/11/2023).

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Tak Gentar Lawan Tim Kuat Inggris, Timnas U-17 Kaledonia Baru Siap Beri Perlawanan

Saat ditanya terkait persaingan dan peluang di Grup C ini.

Ryan Garry tak bisa menganggap mudah, bahkan ia tak bisa dengan terang-terangan bicara peluang timnas U-17 Inggris keluar sebagai juara grup.

Sebab tim yang ada di grup C memang bukan lawan yang mudah dan sampai saat ini semua tim memiliki peluang yang sama.

Untuk itu, ia tak ingin buru-buru dan memilih akan fokus mempersiapkan anak asuhnya di Piala Dunia U-17 2023 ini.

Dengan harapan, para pemainnya bisa meraih kemenangan disetiap pertandingan.

“Ini adalah grup yang kompetitif, grup yang sulit, ada 4 tim bagus, semua pertandingan mungkin akan berbeda,” kata Ryan Garry.

Baca Juga: Hasil Piala Dunia U-17 2023 - Inggris Berpesta, 10 Gol Bersarang ke Gawang Kaledonia Baru 

“Dan ini bukan cuma berlaku di grup kami, melainkan juga grup-grup lain,” tegasnya.

“Saya pikir kami benar-benar sadar akan kompetisi di dalam grup dan seperti yang saya bilang, kami tidak sabar menghadapi pertandingan besok,” tuturnya.

Sekedar informasi, timnas U-17 Inggris menjalani laga perana melawan Brasil di JIS, pada 17 November 2023 mendatang.

Untuk itu, saat ini Ryan Garry lebih memilih fokus menghadapi Iran terlebih dahulu yang ada di depan mata.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Tak Bawa Skuad Terkuat di ASEAN Cup 2024, Media Vietnam Nilai Kualitas Timnas Indonesia Tetap Lebih Baik Dibanding The Golden Star Warriors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X