Sementara untuk JPO JIS ini sendiri dibangun dengan panjang 453 dan lebar 6 meter, jembatannya melintasi jalur double track KRL.
Serta Jl. R.E Martadinata, Kali Anco, Tol Harbour Road, dan rencana Tol Harbour Road II.
Pembangunan JPO JIS ini memang berada di bahwa Kementeriam Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
Dalam pernyataan PUPR mereka menjelaskan bahwa KemenPUPR telah menyelesaikan pembangunan JPO JIS ini.
Namun, kenyataan dan faktanya JPO JIS ini belum juga dibuka untuk umum.
Padahal sejak awal JPO JIS ini dibangun untuk Piala Dunia U-17 2023.
Akan tetapi, hingga grup yang main di JIS telah menjalani pertandingan laga kedua JPO belum juga dibuka.
Staf Ahli Menteri PUPR Bidang Teknologi, Industri, dan Lingkungan Endra S. Atmawidjaja mengatakan bahwa pembangunan ini memang diharapkan bisa menembus langsung ke JIS.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar