Lopez mengaku para pemainnya cukup senang bisa tampil di ajang dua tahunan ini.
Apalagi mereka baru pertama kali tampil di Piala Dunia U-17 pada 2017 dan ini menjadi penampilan kedua mereka.
"Tentu kami bangga bisa mewakili negara kami dan skuad Kagou," kata Lopez.
Baca Juga: Pesan Sang Ayah untuk Arkhan Kaka di Piala Dunia U-17 2023, Jangan Terlena dengan Media Sosial
"Ini akan jadi pelajaran bagi federasi kami bahwa kami bisa," tegasnya.
Sekedar informasi, timnas U-17 Kaledonia Baru dipastikan tersingkir dari Piala Dunia U-17 2023.
Sebab mereka sudah menelan dua kekalahan, meski masih harus menjalani satu lagi pertandingan melawan Iran pada leg ketiga.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar