Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Ada Semangat Timnas Senior di Balik Kemenangan Timnas U-17 Argentina

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 15 November 2023 | 05:00 WIB
Para pemain timnas U-17 Argentina menyambut gol Claudio Echeverri usai menjebol gawang timnas U-17 Jepang pada matchday kedua Grup D Piala Dunia U-17 2023.
Dok. LOC WCU17/SBN
Para pemain timnas U-17 Argentina menyambut gol Claudio Echeverri usai menjebol gawang timnas U-17 Jepang pada matchday kedua Grup D Piala Dunia U-17 2023.

Sementara itu timnas U-17 Jepang hanya bisa membalas melalui Rento Takaoka pada menit ke-50.

Hingga laga bubaran, timnas U-17 Argentina mampu mengamankan kemenangan 3-1 atas timnas U-17 Jepang.

Hasil ini sangat berarti bagi pasukan Diego Placente mengingat kans untuk lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 masih sangat terbuka.

Dalam kesempatan wawancara yang dilakukan BolaSport.com, pasca-laga Diego Placente mengungkapkan adanya semangat dari timnas Argentina senior yang hadir di balik kemenangan timnya.

Placente menanamkan kesuksesan Lionel Messi cs dalam keberhasilan memenangi Piala Dunia 2022 di Qatar pada laga kontra Jepang.

Menurutnya, timnas U-17 Argentina semestinya bermain dan melakukan seperti apa yang dilakukan oleh timnas senior.

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Sadar Senegal Tim Tangguh, Jepang bakal Habis-habisan di Laga Pamungkas Grup D

 

Timnas U-17 Jepang harus mengakui keunggulan timnas U-17 Argentina 3-1 pada laga kedua Grup D Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (14/11/2023) malam WIB.
Dok. LOC WCU17/SBN
Timnas U-17 Jepang harus mengakui keunggulan timnas U-17 Argentina 3-1 pada laga kedua Grup D Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Selasa (14/11/2023) malam WIB.

"Ya, kami juga berpikir mengenai pertandingan tim senior Argentina di Qatar," kata Placente.

"Apa yang kami lakukan di Piala Dunia ini harusnya sama seperti mereka."


REKOMENDASI HARI INI

Ragam Reaksi Netizen Usai Daftar Pemain Timnas Indonesia Buat ASEAN Cup 2024 Dirilis, Turunin Ekspektasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136