Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Pujian Pelatih Senegal untuk Stadion Si Jalak Harupat, Hanya 1 Hal yang Dikeluhkan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 15 November 2023 | 01:07 WIB
Suasana mendung gelap dan petir di Stadion Si Jalak Harupat yang harus memaksa laga Senegal vs Polandia di Piala Dunia U-17 2023 ditunda, Selasa (14/11/2023).
MUHAMMAD ZAKI FAJRUL HAQ/BOLASPORT.COM
Suasana mendung gelap dan petir di Stadion Si Jalak Harupat yang harus memaksa laga Senegal vs Polandia di Piala Dunia U-17 2023 ditunda, Selasa (14/11/2023).

Seusai pertandingan, pelatih timnas U-17 Senegal, Serigne Dia, sempat menemui awak media.

Dalam sesi wawancara tersebut, Dia sempat menyampaikan mengenai kemenangan anak-anak asuhnya.

Di tengah-tengah wawancara itu, Dia juga menyelipkan pujiannya kepada Stadion Si Jalak Harupat.

Pelatih berusia 53 tahun tersebut senang bisa melihat Stadion Si Jalak Harupat yang bagus.

Dia mengaku bahwa dirinya sudah pernah datang ke Stadion Si Jalak Harupat sebelum Piala Dunia U-17 2023 dimulai.

Pelatih timnas U-17 Senegal, Serigne Dia.
MUHAMMAD ZAKI FAJRUL HAQ/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-17 Senegal, Serigne Dia.

Baca Juga: Usai Diimbangi Timnas U-17 Indonesia, Panama Langsung Berlatih di Tengah Guyuran Hujan Deras Kota Solo

Dalam kunjungannya itu, ia memantau kondisi Stadion Si Jalak Harupat, Bandung.

Pelatih kelahiran 2 November 1970 itu pun berterima kasih atas kerja keras panitia dalam menyiapkan Stadion Si Jalak Harupat.

"Ya. Senang bisa melihatnya. Ini bagus. Ini adalah kedua kalinya bagi saya di sini," ucap Dia kepada awak media di Stadion Si Jalak Harupat pada Selasa (14/11/2023).


REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final Livoli Divisi Utama 2024 - Medi Yoku Jadi Mesin Pencetak Poin, Petrokimia Pertahankan Gelar Usai Bungkam TNI AL

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X