Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Filipina Berambisi Raih Kemenangan atas Timnas Indonesia Lewat 2 Kondisi Tak Menguntungkan Ini

By cherlie ferisna febrianti - Sabtu, 18 November 2023 | 16:00 WIB
Suasana pertandingan antara Irak melawan timnas Indonesia di Stadion Internasional Basra, Kamis (16/11/2023).
PSSI
Suasana pertandingan antara Irak melawan timnas Indonesia di Stadion Internasional Basra, Kamis (16/11/2023).

Mengingat timnas Indonesia akan alami kesulitan akan dua hal yang dipastikan terjadi saat bermain di Filipina.

Dengan memanfaatkan dua kondisi kelemahan skuad Garuda tersebut, Michael Weiss akan berusaha semaksimal mungkin untuk raih kemenangan perdananya. 

"Laga selanjutnya melawan Indonesia mungkin kita akan sedikit lebih berpetualang," ungkap Michael dilansir dari The Thao Van Hoa.

"Indonesia harus pindah dari Irak ke sini, lebih sulit bagi mereka karena perjaannya melelahkan."

"Sulit juga bagi mereka untuk bermain di lapangan sintetis dan kami sudah terbiasa dengan hal itu," ujarnya.

Namun seluruh masyarakat Indonesia juga percaya bahwa Rizky Ridho CS tak akan tinggal diam.

Baca Juga: Bos PSIS Semarang Beberkan Tiga Faktor Yang Menyebabkan Timnas Indonesia Sulit Berprestasi

Apapun yang terjadi timnas Indonesia diprediksi akan berjuang habis-habisan untuk laga Selasa (21/11/2023) malam.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : thethaovanhoa.vn
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X