Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSS Tak Terima Ricky Cawor Dihukum karena Lempar Botol ke Kepala Perangkat Pertandingan , PSSI Langsung Koreksi

By Arif Setiawan - Kamis, 23 November 2023 | 17:00 WIB
Ricky Cawor sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan kesembilan Liga 1 2023 antara Persita versus PSS Sleman di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Jumat (18/8/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ricky Cawor sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan kesembilan Liga 1 2023 antara Persita versus PSS Sleman di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Jumat (18/8/2023).

"Saya sangat menyayangkan pemberitaan yang dibuat oleh PSSI terkait hukuman kepada pemain kami yaitu Ricky Cawor."

"Tulisan tentang Cawor yang melakukan pelemparan botol dan mengenai kepala perangkat pertandingan sangatlah berbeda dengan apa yang terjadi di lapangan dan surat yang kami terima."

"Ricky Cawor bisa dilihat di rekaman ulang dengan tidak sengaja membuang bola ke luar lapangan dan kebetulan ada asisten wasit di situ, bahkan bola tersebut tidak mengenai Asisten wasitnya," kata Gusti Randa selaku Direktur PT Putra Sleman Sembada pada Kamis (23/11/2023).

"Kalau tuliasannya pelemparan botol itu terdengan sangat berbahaya."

"Cawor akan dianggap sebagai pemain yang emosional dan ini yang kami dari PSS sangat tidak terima."

"Kenapa bisa pemberitaan di situs resmi PSSI bisa berbeda dengan surat keputusan yang kami terima," ujarnya.

Sementara itu, PSSI telah melakukan koreksi terkait rilisnya.

Pada rilisan terabru, Ricky Cawor hanya ditulis melakukan tindakan tidak sportif.

Baca Juga: Mano Polking Pergi dan Park Hang-seo Tak Jadi Kembali, Shin Tae-yong Pasti Happy

Namun hukuman yang diberikan tetap sama.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : PSS Sleman
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X