Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Link Live Streaming MotoGP Valencia 2023 - Start 21.00 WIB, Perebutan Gelar Juara Dunia Francesco Bagnaia Vs Jorge Martin Sengit hingga Akhir

By Delia Mustikasari - Minggu, 26 November 2023 | 16:50 WIB
Francesco Bagnaia (Ducati) dan Jorge Martin (Prima Pramac) pada konferensi pers menjelang MotoGP Valencia 2023 di Sirkuit Ricardo Tormo, Kamis (23/11/2023).
JAVIER SORIANO/AFP
Francesco Bagnaia (Ducati) dan Jorge Martin (Prima Pramac) pada konferensi pers menjelang MotoGP Valencia 2023 di Sirkuit Ricardo Tormo, Kamis (23/11/2023).

Setelah tampil secara mengesankan dari posisi ke-15 pada sesi kualifikasi Jumat untuk mengungguli rivalnya Jorge Martin dengan start di barisan depan, Bagnaia kembali ke posisi kelima pada lap pembuka.

Saat Martin berusaha meraih kemenangan, Bagnaia tetap tertahan di urutan kelima hingga garis finis.

Baca Juga: MotoGP Valencia 2023 - Marc Marquez Ingin Tembus 5 Besar Lagi demi Kado Terakhir untuk Honda

"Jorge lebih cepat hari ini, tetapi kami mengacaukan pilihan ban belakang. Dan sejak saat itu sulit memikirkan sesuatu yang lebih baik," kata Bagnaia kepada MotoGP.com.

"Saya pikir dengan pilihan yang tepat, kami berjuang untuk meraih kemenangan," ucap Bagnaia dilansir dari Crash.

Pembalap pabrikan Ducati itu memilih ban belakang medium, sedangkan mereka yang berada di podium semuanya memilih ban soft.

"Jadi untuk besok (hari ini) penting untuk memutuskan ban dengan baik karena basis kami cukup baik untuk memimpin atau berjuang demi kemenangan," tutur Bagnaia.

"Dengan pengaturan kami baik-baik saja, kami berada dalam situasi yang baik. Saya merasa baik-baik saja," ujarnya.

"Hari ini sangat sulit karena ban sebenarnya banyak berputar, banyak tergelincir."

"Saya berharap lebih karena pagi ini perasaannya lebih baik, tetapi mungkin kondisinya berubah dan ketiga pembalap di depan menggunakan ban belakang lunak."


REKOMENDASI HARI INI

Ragam Reaksi Netizen Usai Daftar Pemain Timnas Indonesia Buat ASEAN Cup 2024 Dirilis, Turunin Ekspektasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136