Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Kayak Ronaldo, Gol Jungkir Balik Garnacho Lebih Mirip Salto ala Rooney

By Beri Bagja - Senin, 27 November 2023 | 07:20 WIB
Gol salto Alejandro Garnacho (kanan) ke gawang Everton lebih mirip aksi serupa yang dilakukan Wayne Rooney untuk Man United saat menghadapi Man City pada 2011.
TWITTER.COM/UTDFOCUSID
Gol salto Alejandro Garnacho (kanan) ke gawang Everton lebih mirip aksi serupa yang dilakukan Wayne Rooney untuk Man United saat menghadapi Man City pada 2011.

Penyamaan aksi junior Lionel Messi itu dengan idolanya, Cristiano Ronaldo, tak terhindarkan.

Gol Garnacho disebut mirip tembakan salto Ronaldo ketika masih membela Real Madrid saat hadapi Juventus di Liga Champions lima tahun silam.

Cristiano Ronaldo saat cetak gol salto dalam duel Real Madrid melawan Juventus di Liga Champions 2017-2018.
REALMADRID.COM
Cristiano Ronaldo saat cetak gol salto dalam duel Real Madrid melawan Juventus di Liga Champions 2017-2018.

Tendangan akrobatik raja sepak bola Portugal itu terpilih sebagai gol terbaik musim 2017-2018 versi polling di situs UEFA.

Tindakan Garnacho saat merayakan gol dengan selebrasi "Siuu" ala Ronaldo menegaskan persamaan dirinya dengan sang idola.

Namun, apabila melihat dari berbagai segi, gol jungkir balik Alejandro Garnacho ternyata lebih mendekati lesakan brilian legenda lain Man United, Wayne Rooney.

Eks tandem Ronaldo di Setan Merah itu dikenang karena tembakan akrobatiknya saat menjebol gawang Man City, 12 tahun silam.

Pada Derbi Manchester pekan ke-27 Liga Inggris 2010-2011, gol salto Rooney menjadi penentu kemenangan United atas rival sekotanya dengan skor 2-1.

Dilihat dari postur dan sikap tubuhnya, posisi badan Rooney dan Garnacho ketika melakukan tembakan memang sangat mirip.

Dari posisi kedua kaki sampai tangannya, aksi mereka nyaris menjadi fotokopian yang sempurna.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Manutd.com, ESPNFC
REKOMENDASI HARI INI

Sempat Dikritik DPR, PSSI Pamer Survei Kepuasaan Masyarakat Terhadap Program Naturalisasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X