Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bocoran Valentino Rossi soal Skuad Pertamina Enduro VR46 di MotoGP 2024: 2 Pembalap Italia, Saya Salah Satunya hehehe

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 27 November 2023 | 12:58 WIB
Dari kiri ke kanan, Gianluca Falcioni (CEO Agensi VR46), Valentino Rossi (pemilik tim VR46), dan  Werry Prayogi (Direktur Utama PT Pertamina Lubricants) di sela kesepakatan sponsor VR46 dengan Petamina untuk MotoGP 2024-2026.
VR46
Dari kiri ke kanan, Gianluca Falcioni (CEO Agensi VR46), Valentino Rossi (pemilik tim VR46), dan Werry Prayogi (Direktur Utama PT Pertamina Lubricants) di sela kesepakatan sponsor VR46 dengan Petamina untuk MotoGP 2024-2026.

"Bukan, itu bukan Aldeguer. Opsinya adalah pembalap lain yang masih sangat muda dan kita lihat nanti dua hari lagi," ucap Uccio pada Jumat (24/11/2023) lalu.

Dua hari berlalu dan MotoGP 2023 telah rampung sementara sosok pembalap anyar VR46 masih belum ketahuan.

Rossi akhirnya buka suara soal amunisi barunya.

Dalam wawancara dengan Sky Sport Italia, The Doctor memberi bocoran baru bahwa calon rider VR46 musim depan akan berasal dari Italia.

Tentunya, bukan Rossi namanya kalau tidak menambahkan bumbu lelucon di dalamnya.

"Akan ada dua pembalap Italia yang berlomba," ujar Rossi.

"Saya hanya akan bilang saya adalah pembalap yang kedua. Mungkin saya akan mengendarai Ducati pada hari Selasa nanti."

"Hal-hal demikian selalu memiliki dinamika tertentu dan harus dievaluasi."

Persiapan menuju musim kejuaraan yang baru sudah akan dimulai pada Selasa (28/11/2023) depan di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol.

Para pembalap akan tampil dengan motor yang akan mereka pakai musim depan. Salah satunya jelas adalah sang pembalap baru VR46.


REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Soal Kans Emil Audero Bela Timnas Indonesia: Masih Belum Yakin Dengan Program Kami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X