Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jorge Martin usai Gagal Juara dengan Senggol Francesco Bagnaia dan Marc Marquez: Ini Hari untuk Ditangisi

By Nestri Y - Senin, 27 November 2023 | 15:50 WIB
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin menangis setelah balapannya hancur lebur gara-gara salah sendiri pada MotoGP Valencia 2023 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Minggu (26/11/2023)
MOTOGP
Pembalap Prima Pramac, Jorge Martin menangis setelah balapannya hancur lebur gara-gara salah sendiri pada MotoGP Valencia 2023 di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Minggu (26/11/2023)

Martin juga menyampaikan penjelasannya soal insiden dengan Bagnaia maupun Marquez. Dengan Bagnaia, ia mengakui bahwa itu adalah salahnya.

"Saya mencoba menyalip Pecco. Saya terisap ke dalam slipstream dengan cara yang belum pernah terjadi sebelumnya dalam hidup saya," jelas Martin.

"Saya pikir saya akan menyalipnya, itu hampir saja menjadi kecelakaan besar. Tapi saya berhasil menghindarinya dan kemudian mendapat kecepatan yang bagus," tandasnya.

Sedangkan soal insiden dengan Marquez, yang sebenarnya juga ingin memberikan kado terakhir untuk Honda, Martin secara tersirat tidak mau sepenuhnya disalahkan

Martin juga mengritik Vinales karena menghalangi lajunya meski tidak terlibat dalam persaingan untuk gelar juara.

"Saya tidak tahu apa yang Maverick Vinales lakukan," ujar Martin.

"Saya berjuang untuk gelar juara dunia, sedangkan dia berjuang untuk posisi keenam. Tidak masuk akal baginya untuk melakukan serangan balik."

"Saya jauh lebih kuat dari pembalap-pembalap di depan saya, tapi harusnya saya lebih sabar."

"Setelah menyalip Maverick, saya ingin melewati Marc. Dalam sudut pandang saya, dia sudah menutup celah dan tidak ada yang bisa saya lakukan."

"Saya minta maaf tentang kecelakaan itu dan karena membuatnya terjatuh. Setelah itu, saya hanya ingin bersama tim saya dan menangis bersama mereka."

"Sekarang kami menatap jauh ke depan, ini menjadi pengalaman berharga yang bisa membantu kami pada musim depan."

"Kami telah tumbuh bersama sebagai tim dan akan berjuang untuk juara dunia musim depan," ucap Martin dengan percaya diri.

Baca Juga: Tonggak 2 Sejarah Besar Murid Valentino Rossi, Francesco Bagnaia Patahkan Kutukan Juara Dunia meski Gunakan Nomor 1

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X