Pasalnya, pertandingan berjalan tanpa penonton.
Dia pun menganggap duel kontra Bhayangkara layaknya laga persahabatan.
"Atmosfer tidak bagus," ujar Thomas Doll.
"Seperti pertandingan sahabat permainan tidak terasa spesial," kata mantan pelatih Borussia Dortmund itu.
Diakui Thomas Doll, Persija bermain kurang apik di babak pertama.
Penampilan anak asuhnya mulai membaik ketika interval kedua.
Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Mamadou Doumbia Kembali, Prancis Wajib Waspadai Lini Serang Mali
"Dan kami bangkit di babak kedua, cetak 2 gol, kami seharusnya bisa bertahan," kata pelatih berusia 57 tahun itu
"Saya tidak senang."
"Karena kami punya persiapan panjang," ujarnya.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar