"Ternyata saat unggul 2-1 kena hukuman kartu merah lalu bertahan sampai akhir."
"Tetapi kami berhasil, pantas juara," kata Ralph Scheunemann.
Di sisi lain, Ralph Scheunemann, sempat tegang saat Prancis bisa menyamakan kedudukan menjadi 2-2.
Jalannya pertandingan, Jerman membuka keunggulan 1-0 melalui Paris Brunner pada menit ke-29.
Memasuki menit ke-51, gol kedua Jerman diciptakan Noah Darvich.
Prancis memperkecil ketertinggalan 2-1 lewat Saimon Bouabre pada menit ke-53.
Baca Juga: Angka Kecelakaan Marc Marquez Masuk Rekor meski Absen pada 3 Seri Balap MotoGP 2023
Jerman harus bermain dengan sepuluh pemain pada menit ke-69 usai Winners Osawe diganjar kartu merah.
Gol penyama kedudukan Prancis dicetak Matias Amougo saat laga memasuki menit ke-86.
"Deg-degan, jujur, pas ada penalti tenang," ucap Ralph Scheunemann.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar