Jika ada hal positif yang bisa menjadi motivasi ekstra bagi Erik ten Hag tentu saja datang dari satu-satunya kemenangan atas Chelsea dalam laga tengah pekan.
Kemenangan atas Chelsea tersebut diraih pada musim lalu di mana Erik ten Hag sudah berdiri di pinggir lapangan sebagai juru taktik Manchester United.
Dalam pertandingan yang digelar di Old Trafford pada 25 Mei 2023, Manchester United sukses menggilas Chelsea 4-1.
Memori tersebut tentu ingin kembali diulang Ten Hag bersama timnya.
Meraih kemenangan atas Chelsea sekaligus memupuk kembali kepercayaan bagi sang arsitek tim untuk bisa menukangi Manchester United lebih lama lagi.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar