Real Madrid saat ini lebih memprioritaskan kedatangan Alphonso Davies.
Selain itu, Los Blancos juga masih meragukan kebugaran Mendy untuk beberapa laga ke depan.
Meski sang pemain menunjukkan perbaikan, ia dianggap belum bisa konsisten dalam waktu yang lama.
Real Madrid tidak hanya menyusun rencana jangka pendek, sehingga nasib Mendy belum jelas.
Namun, melepas sang bek sayap kiri bisa berisiko tinggi karena ia sangat membantu di area pertahanan.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Relevo.com |
Komentar