Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Justin Hubner, Noah Gesser dan Ivar Jenner, Antara Persahabatan dan Misi Bela Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 7 Desember 2023 | 11:15 WIB
Pemain naturalisasi timnas Indonesia, Justin Hubner, sedang berfoto di Kantor Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Cawang, Jakarta, Rabu (6/12/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain naturalisasi timnas Indonesia, Justin Hubner, sedang berfoto di Kantor Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Cawang, Jakarta, Rabu (6/12/2023).

Mereka juga sempat satu tim di IJFC dan hal ini membuat dia dan Noah sudah cukup akrab.

"Saya bermain untuk Ajax U-11 dan U-12 selama dua tahun, dan sebelum itu saya bermain di IJFC bersama Noah dalam satu tim," kata Ivar Jenner dalam wawancara di kanal Youtube Yussa Nugraha yang tayang pada 18 Desember 2020.

Baca Juga: Kronologi Kecelakaan Tragis yang Renggut Nyawa Pemain Keturunan Indonesia Noah Gesser

Ivar yang saat ini bermain untuk Utrecht U-21 ini sangat kehilangan saat Noah dan saudaranya yakni Isay Gesser meninggal.

Dia masih menyimpan memori saat mereka bermain sepak bola bersama saat kecil.

"Saya sangat senang bermain bersamamu dan belajar banyak darimu."

"Dan Isay (Isay Gesser), kamu adalah contoh orang yang selalu ceria dan bisa menjadi panutan yang baik."

"Saya punya kenangan yang indah bersamamu," tulis Ivar di Instagram pribadinya yang diunggah pada Sabtu (31/7/2021).

Baca Juga: Noah Gesser: Jika Timnas Indonesia Memanggil Sekarang, Saya Akan Datang

Beberapa cerita tentang kedekatan antara Hubner, Noah, dan Ivar sudah cukup ramai diberitakan.

Namun, media yang fokus membahas pemain keturunan Indonesia yakni FT Scouting (@FT_IDN) tidak mengkonfirmasi bahwa ada janji antara ketiga pemain tersebut untuk membela timnas Indonesia.

Mereka hanya memastikan bahwa Noah dan Ivar memang dekat karena sempat satu kampung.

Diprediksi, tidak ada janji untuk sama-sama membela tanah air meski ada kedekatan Hubner dan ketiga rekannya tersebut.

Tiga pemain ini semakin dekat karena mereka sama-sama berdarah Indonesi dan ada kesempatan membela skuad Garuda.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Berbagai sumber
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X