Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ONE Fight Night 17 - Hadapi Misi Mustahil, Alex Roberts Janji Berusaha Pukul KO Roman Kryklia

By BolaSport - Kamis, 7 Desember 2023 | 22:30 WIB
Alex Roberts akan berhadapan dengan Roman Kryklia di laga utama ONE Fight Night 17, Sabtu (9/12/2023) di Bangkok.
ONE CHAMPIONSHIP
Alex Roberts akan berhadapan dengan Roman Kryklia di laga utama ONE Fight Night 17, Sabtu (9/12/2023) di Bangkok.

Baca Juga: ONE Championship - Calon Penerus Rodtang Jitmuangnon Dengarkan Lantunan Ayat Al-Quran untuk Menenangkan Diri 

"Saya bertarung melawan beberapa pria yang lebih tinggi sebelumnya."

"Saya terbiasa dengan jarak panjang itu. Saya hanya akan memainkan jarak untuk mengawalinya," lanjut jagoan berusia 34 tahun ini.

Alex Roberts memang tidak naif untuk sesumbar berkata bahwa dirinya dapat menjamin sebuah kemenangan atas juara dunia dominan sekaliber Kryklia.

Hanya, jagoan berjulukan Viking tak akan menyerah tanpa sebuah perlawanan dari awal sampai akhir.

Jika memungkinkan, Roberts akan mengincar sebuah penyelesaian KO tanpa menunggu bel penutup ronde berbunyi.

Apabila mampu menang KO, maka dia akan melakukan suatu pencapaian yang belum pernah didapatkan oleh petarung mana pun.

Saat ini meng-KO Kryklia seperti sebuah kemustahilan mengingat belum ada orang yang mampu melakukannya.

Selama kariernya, Roman Kryklia hanya pernah kalah lewat perhitungan angka. 

"Saya kira kami berdua akan mengincar penyelesaian," lanjut Roberts.

"Ini akan menjadi pertarungan fantastis dan saya tak mengantisipasi laga berlangsung lima ronde."

"Anda akan melihat dua petarung kelas berat yang beradu di kondisi terbaik."

"Kami akan masuk ke sana dan meraih penyelesaian dalam sebuah pertarungan luar biasa," pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ONE Championship
REKOMENDASI HARI INI

Kronologi Asnawi Mangkualam Hampir Ribut dengan Dimas Drajad di Depan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X